Partikularisme adalah sistem yang mengutamakan kepentingan pribadi di atas kepentingan umum. Partikularisme pada dasarnya menganut paham yang cenderung mengutamakan kepentingan pribadi dan kelompok tertentu.
Orang yang menganut paham partikularisme memiliki ciri-ciri
- Individualis
- Heterogen
- Mobilitas tinggi
- Berorientasi pada rasionalitas dan fungsi
Sementara Eklusisvisme adalah paham yang mempunyai kecenderungan untuk memisahkan diri dari masyarakat. Dalam konteks masyarakat majemuk, sikap eksklusivisme tampil dengan mengisolasi diri agar tidak bersinggungan dengan kelompok lain dikarenakan rasa loyalitas yang tinggi terhadap kelompoknya.
No comments:
Post a Comment